Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2019

Persiapan Pernikahan

Gambar
Fakta Pernikahan yang Perlu diketahui Berikut beberapa hal tentang pernikahan yang seharusnya diketahui oleh calon pengantin: Menghadapi kepribadian pasangan Jika berpikir pasangan Anda akan berubah setelah menikah, sebaiknya pikirkan ulang. Mengubah sikap dan sifat seseorang yang sudah dewasa bisa dikatakan hampir mustahil. Jauh lebih mudah untuk mengubah reaksi diri sendiri terhadap hal tersebut. Pernikahan adalah sebuah komitmen untuk menerima sifat pasangan apa adanya. Pertengkaran seringkali tak terelakkan Pertengkaran antara pasangan suami-istri tidaklah selalu buruk. Hal ini berarti keduanya masih peduli satu sama lain. Sikap tidak peduli justru pertanda pernikahan tengah mengalami masalah. Ada nasihat yang menyebutkan, jangan tidur dalam keadaan marah. Namun, kadang hal tersebut tak terelakkan. Jika pertengkaran membuat lelah, istirahatlah guna merenungi kesalahan masing-masing. Kenali perasaan Anda lebih dalam, apakah Anda merasa marah, terluka atau lainnya. Bisa jadi ...

pernikahan dalam islam

Pernikahan Dalam Islam   Pernikahan adalah sesuatu yang sakral dalam islam dan siapapun orangnya jika ia sudah menginjak usia dewasa pasti ia memiliki keinginan untuk menikah dan membangun rumah tangga.   Allah sendiri menganjurkan umatnya untuk menikah sebagaimana yang disebutkan dalam dalil berikut ini وَاللَّهُ جَعَلَ لَكُمْ مِنْ أَنْفُسِكُمْ أَزْوَاجًا وَجَعَلَ لَكُمْ مِنْ أَزْوَاجِكُمْ بَنِينَ وَحَفَدَةً وَرَزَقَكُمْ مِنَ الطَّيِّبَاتِ ۚ أَفَبِالْبَاطِلِ يُؤْمِنُونَ وَبِنِعْمَتِ اللَّهِ هُمْ يَكْفُرُونَ Allah menjadikan bagi kamu isteri-isteri dari jenis kamu sendiri dan menjadikan bagimu dari isteri-isteri kamu itu, anak-anak dan cucu-cucu, dan memberimu rezeki dari yang baik-baik. Maka mengapakah mereka beriman kepada yang bathil dan mengingkari nikmat Allah?   (QS An Nahl : 72) وَأَنْكِحُوا الْأَيَامَىٰ مِنْكُمْ وَالصَّالِحِينَ مِنْ عِبَادِكُمْ وَإِمَائِكُمْ ۚ إِنْ يَكُونُوا فُقَرَاءَ يُغْنِهِمُ اللَّهُ مِنْ فَضْلِهِ ۗ وَاللَّهُ وَاسِعٌ عَلِ...